First Meet
Tidak ada yg kebetulan semua tersusun rapih oleh sang maha kuasa, berawal di tahun 2020 kami saling mengenal dan bertemu melalui perantara teman, tidak ada yg menyangka pertemuan itu membawa pada ikatan cinta yg suci.
Relationship
Seiring berjalannya waktu kamu semakin dekat, long distance relationshop terus kami jalani, hanya bisa bertemu di sela sela kesibukan. Berat memang, tapi itu terus kami lalui, alam seakan terus berkonspirasi untuk menyatukan kami
Engagement
Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan 2 keluarga yang tidak di sangka, Kami memutuskan untuk menjalin ikatan suci yg di cintai-Nya, kami melangsungkan lamaran di tahun 2024
Married
Percayalah, bukan karna bertemu lalu berjodoh tapi karna berjodohlah maka kami di pertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikan pada bulan januari 2025